Home » » Air Tajin Buat Mengatasi Diare Pada Anak

Air Tajin Buat Mengatasi Diare Pada Anak

Air tajin secara tradisional di kenal sangat ampuh untuk mengobati dehidrasi maupun diare pada anak.
Diare pada anak yang disertai kurangnya cairan tubuh [ dehidrasi ], batuk disertai sesak nafas, dan gejala kearah asma meskipun bukan asma atau infeksi saluran nafas bagian bawah, dan demam berdarah, itu perlu perawatan khusus.

Penyebab diare umumnya makanan. Bisa karena keracunan makanan, ataupun karena kuman yang terdapat pada makanan.
Diare merupakan penyakit gawat darurat yang harus segera di tanggulangi sebelum kondisi dehidrasi terjadi, yaitu dengan memberi banyak minum. Pemberian susu formula di hentikan. Namun ASI harus tetap di lanjutkan.

Untuk mengatasi dehidrasi, anak perlu di beri cairan sebanyak mungkin.
Tidak harus larutan oralit, bisa berupa teh manis, air gula garam, dan sup.
Secara tradisional, Air Tajin justru cukup efektif bagi bayi untuk mengatasi diare, karena Air Tajin mengandung Glikosa polimer yang mudah di serap.
Share this article :

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan Tinggalkan Komentar, dan mari kita jalin silaturahmi walau hanya melalui blog ini...
Maturnuwun,...

Pupular Minggu Ini

 
Support : My site | My Link | My Link
Copyright © 2013. Pamenang Selatan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Kentkend
Proudly powered by Blogger